QQ Minky Bamboo Cloth Diaper merupakan salah satu produk QQ Baby Minky yang bahannya terbuat dari Bamboo Fiber. Cloth Diaper QQ Minky motifnya sangat banyak & lucu-lucu. Merupakan Brand Clodi Malaysia namun pembuatannya/pabriknya ada di Cina. Clodi QQ Minky dapat digunakan oleh bayi dengan berat badan kurang lebih 3-15 kg.
Clodi ini Disebut QQ Minky Bamboo karena bahan outernya terbuat dari Minky dan innernya terbuat dari Bamboo Fiber. Minky merupakan bahan lembut yang mirip seperti beludru namun dari segi kualitas lebih bagus bahan minky, sangat cocok digunakan untuk bayi karena bahannya yang sangat lembut sehingga nyaman dipakai. Bagian dalamnya telah dilaminasi dengan Polyurethane, bahan yang bersifat waterproof sehingga mampu menahan cairan agar tidak rembes maupun bocor. Namun meskipun waterproof bahan ini berpori sehingga udara masih bisa keluar masuk (breathable) sehingga bayi tidak kepanasan
Innernya terbuat dari bahan Bamboo Fiber yang penampakannya tidak jauh berbeda dengan bahan microfleece, hanya berbeda warna saja, microfleece berwarna putih sedang Bamboo berwarna Abu-abu. Keunggulan bahan Bamboo Charcoal antara lain bahan ini lembut, menyerap sempurna, sejuk & tetap kering, selain itu karena berwarna gelap (abu-abu) maka dapat menyemarka noda.
Insert atau penyerap ompol QQ Minky Bamboo terbuat dari 4 ply Bamboo Cotton, bahan Bamboo unggul dalam daya serapnya yang tinggi namun dalam proses pengeringan (saat pencucian) memerlukan waktu yang agak lama dibanding bahan micofiber.
Aneka Motif Cloth Diaper QQ Minky :
Harga :
Rp 110.000 (include 2 insert Bamboo)
Insert Bamboo saja :
1 pcs @ Rp 30.000
3 pcs @ Rp 25.000
Artikel www.ClodiMurah.com
Incoming search terms:
-  clodi malaysia Harga pampers QQ baby motif clodi yang l
Leave a Reply